GIS for Everyone
Photobucket

Auto Registration Tools ArcGIS 10.1 for Desktop

August 28, 2012

10

Auto registration merupakan salah satu tool Georeferencing terbaru yang di tanamkan pada ArcGIS 10.1 for Desktop, tools ini sangat memudahkan kita dalam melakukan “Registrasi” Citra Satelit, Foto Udara atau Peta Digital lainnya. Tool ini memiliki kesamaan dengan tool automate pada photoshop prinsipnya hampir sama yaitu mencari kesamaan piksel, rona, tekstur, warna dan karakter lain yang […]

Pengenalan ArcGIS 10.1 for Desktop

August 24, 2012

0

ArcGIS 10.1 atau dalam “Panggilan” barunya ArcGIS 10.1 for Desktop merupakan generasi terbaru dari Software GIS keluaran ESRI, software ini mengusung beberapa hal baru dan penambahan tools dalam paket softwarenya untuk lebih jelasnya dapat menyimak pada laman berikut http://resources.arcgis.com/en/help/pdf/whats_new_in_arcgis.pdf Secara umum terdapat berbagai penambahan yang cukup banyak pada ArcMap basic utamanyan menyangkut masalah editing gambar, […]

MANAJEMEN RUTE EVAKUASI BENCANA TSUNAMI DI KOTA PALU DENGAN MENGGUNAKAN ARCCASPER

June 11, 2012

2

Bencana tsunami merupakan bencana yang menimbulkan efek kerusakan yang begitu hebat dan dahsyat, hempasan kekuatan air laut yang bergerak kedaratan nyaris menghancurkan apapun yang di lewatinya. Tsunami yang terjadi hanya bisa di hindari dengan melakukan manajemen evakuasi dengan menyiapkan sistem peringatan dini untuk memberitahukan kepada masyarakat di sekitar pantai dan pesisir untuk segera menuju tempat […]

Posted in: Literature

Penentuan Service Area Pelayanan Fasilitas Kesehatan Kota Palu dengan Menggunakan ArcGIS 10 Network Analyst tools

February 24, 2012

6

Secara administratif Kota Palu adalah ibukota Provinsi Sulawesi Tengah, yang dibagi dalam 4 (empat) kecamatan dan 43 kelurahan. Luas Kota Palu adalah 395,06 Km2 berada pada kawasan dataran Lembah Palu dan Teluk Palu yang secara astronomis terletak antara 0°,36” – 0°,56” Lintang Selatan dan 119°,45” – 121°,1” Bujur Timur, tepat berada di bawah garis khatulistiwa. […]

Posted in: Literature

Penggunaan Network Analyst ArcGIS 10 Perencanaan dan Penggunaan Fasilitas Kesehatan Di Kota Palu

February 24, 2012

6

Assalamu Alaikum Wr. Wb Penggunaan GIS tidak semata hanya pada lingkup di bidang teknik dan bidang spasial lainnya tapi juga bisa di gunakan dalam bidang diluar itu, bidang kesehatan salah satunya, walaupun GIS tidak secara langsung memberikan kontribusi terhadap terciptanya masyarakat yang sehat, namun GIS dapat membantu para tenaga medis untuk membuat keputusan atau kebijakan […]

Posted in: Literature

Pembuatan Peta Kemiringan Lereng dengan ArcGIS 10

February 15, 2012

13

Kemiringan lereng merupakan data yang paling penting dan paling banyak di gunakan di berbagai bidang keilmuan spasial. Kebencanaan, Perencanaan wilayah, kehutanan sampai pertanian memerlukan data tersebut, slama ini kita kadang kesulitan untuk mendapatkan data tersebut bahkan mungkin harus membayar untuk mendapatkannya, padahal dengan data dem atau dtem gratisan seperti SRTM atau Aster GDEM kita dapat […]

Peta Figure-Ground Kota Makassar

February 11, 2012

0

Peta figure-Ground merupakan salah satu teknik penyanjian data spasial berupa gambar peta untuk memperlihatkan tingkat konversi lahan atau kawasan tak terbangun menjadi lahan atau kawasan yang terbangun, gunanya untuk melihat sejauh mana perkembangan kawasan terbangun sebuah kota hal ini penting untu memberikan gambaran real keadaan lingkungan sebuah kota. Teknik Figure-Ground ini banyak digunakan dalam menghitung […]

Posted in: Uncategorized

Peta Administrasi Kota Palu

February 7, 2012

0

Secara administratif Kota Palu adalah ibukota Provinsi Sulawesi Tengah, yang dibagi dalam empat (4) kecamatan dan 43 kelurahan. Luas Kota Palu adalah 395,06 Km2 berada pada kawasan dataran Lembah Palu dan Teluk Palu yang secara astronomis terletak antara 0°,36″ – 0°,56″ Lintang Selatan dan 119°,45″ – 121°,1″ Bujur Timur, tepat berada di bawah garis khatulistiwa. […]

Peta Penggunaan Lahan Makassar tahun 99-05-09

January 30, 2012

1

Kota makassar merupakan salah satu kota di Indonesia yang mengalami perkembangan yang cukup pesat, pembangunan pusat-pusat pertumbuhan di beberapa titik di makassar membuat alih fungsi lahan menjadi kawasan permukiman dan komersil begitu banyak terjadi dalam 10 tahun terakhir. Semenjak tahun 1999 hingga 2009 terjadi beberapa perubahan besar di beberapa spot di makassar, tengok saja kawasan […]

Tagged:

Perhitungan aset perkebunan sawit dengan arcgis 10

January 28, 2012

8

Kelapa sawit merupakan salah satu komoditi dengan nilai ekonomis yang tinggi, hal inilah yang membuat banyaknya perkebunan kelapa sawit yang tersebar di indonesia. Untuk mendapatkan keuntungan yang besar perkebunan kelapa sawit perlu di kelola dengan manajemen yang cukup baik mulai dari pembukaan lahan, penanaman dan peremajaan. Kesemua tahapan di atas dapat di lakukan dengan GIS […]